Cara Daftar Program Kursus di Kampung Inggris Plus

Cara Daftar Program Kursus Bahasa Inggris di Kampung Inggris Plus

Yuk kali ini kita bahas sampai tuntas soal gimana sih cara daftar program kursus Bahasa Inggris di Kampung Inggris Plus. Banyak banget yang nanya ke mimin, “Gimana sih alurnya?”, “Mahal gak?”.  Nah, artikel ini bakal mimin buat selengkap mungkin biar kamu enggak bingung lagi, terutama kalau memang niat buat ningkatin skill Bahasa Inggris kamu tahun … Read more

Ketahui! Syarat Ikut WHV Australia di Tahun 2025

Ketahui! Syarat Ikut WHV Australia di Tahun 2025

Goldeners, pernah kepikiran buat kerja sambil liburan di luar negeri? Australia bisa jadi pilihan yang super menarik buat kamu! Tapi sebelum packing koper dan nyiapin itinerary, ada hal penting yang harus kamu pahami dulu, syarat ikut WHV Australia di tahun 2025. Working Holiday Visa (WHV) Australia adalah program dari pemerintah Australia yang memungkinkan anak muda … Read more

30 Contoh Kalimat Simple Present Tense Lengkap dengan Rumusnya

30 Contoh Kalimat Simple Present Tense Lengkap dengan Rumusnya

Temen-temen, pernah nggak sih kalian ngerasa bingung pas belajar grammar, khususnya saat ketemu Simple Present Tense? Mimin paham banget, soalnya banyak juga yang curhat ke mimin kayak gini: “Mimin, bedanya apa sih Simple Present Tense sama yang lainnya? Kenapa kayaknya gampang tapi pas ngerjain latihan malah ketuker-tuker?” Nah, tenang dulu. Kita pelan-pelan kupas ya. Simple … Read more

10 Contoh Pidato Singkat Bahasa Inggris dan Artinya

10 Contoh Pidato Singkat Bahasa Inggris dan Artinya

Pernah nggak sih kamu diminta untuk menyampaikan pidato singkat dalam Bahasa Inggris, tapi malah panik karena bingung mulai dari mana? Tenang, kamu nggak sendirian kok. Mimin sering banget dapet pertanyaan semacam: “Min, ada gak contoh pidato singkat bahasa Inggris dan artinya yang gampang tapi tetap terdengar keren?” Nah, banyak juga yang merasa grogi atau bahkan … Read more

7 Cerita Legenda Bahasa Inggris Singkat Beserta Artinya

Cerita Legenda Bahasa Inggris Singkat Beserta Artinya

Goldeners, kamu pasti udah nggak asing lagi dengan cerita legenda. Dari kecil kita udah sering diceritain kisah-kisah seperti Malin Kundang, Tangkuban Perahu, atau Timun Mas. Tapi pernah nggak kamu coba baca versi ceritanya dalam Bahasa Inggris? Atau bahkan coba nulis sendiri cerita legenda Bahasa Inggris singkat dan artinya buat latihan? Banyak banget pelajar Bahasa Inggris … Read more

10 Percakapan Bahasa Inggris di Restoran 2 Orang Singkat

Percakapan Bahasa Inggris di Restoran 2 Orang Singkat

Goldeners, pernah nggak sih kamu merasa canggung waktu harus ngomong pakai bahasa Inggris di restoran? Tenang. Banyak orang merasa grogi karena takut salah ngomong, bingung mau bilang apa ke waiter, atau bahkan nggak tahu cara minta bill. Padahal, situasi kayak gini bisa banget dijadikan ajang latihan biar kamu makin lancar ngomong dalam konteks sehari-hari. Nah, … Read more

25 Contoh Ucapan Selamat Pagi Bahasa Inggris Gaul

30 Contoh Ucapan Selamat Pagi Bahasa Inggris Gaul

Ingin terdengar lebih keren dan up-to-date saat mengucapkan selamat pagi dalam bahasa Inggris? Artikel ini membahas berbagai ucapan selamat pagi dalam bahasa Inggris gaul yang bisa kamu gunakan sehari-hari. Kebanyakan ucapan pagi dalam bahasa Inggris yang kita pelajari di sekolah itu terlalu formal. Contohnya kayak, “Good morning. How are you?” Well, sopan sih… tapi kalau … Read more

Perbedaan Woman dan Women dalam Bahasa Inggris

perbedaan woman dan women

Halo KIP-ers! Kamu pernah nggak sih, bingung harus pakai kata woman atau women dalam penggunaan suatu kalimat bahasa inggris? Tenang, kamu nggak sendirian kok. Ini tuh salah satu hal yang kelihatannya sepele, tapi sering banget bikin salah pakai, apalagi pas lagi nulis atau ngobrol dalam bahasa Inggris. Masalah ini sering muncul karena pelafalannya yang hampir … Read more

8 Rekomendasi Kampung Inggris Terdekat di Jakarta

Rekomendasi Kampung Inggris Terdekat di Jakarta

Buat kamu yang lagi cari tempat kursus kece ala Kampung Inggris tapi pengennya yang deket-deket aja, hold up, Jakarta juga punya banyak pilihan, lho.  Dari yang fokus speaking biar gak nge-freeze pas disuruh ngobrol sama bule, sampai yang siap bantu kamu tembus TOEFL/IELTS. Di artikel ini, Min-GO spill 8 rekomendasi Kampung Inggris terdekat di Jakarta … Read more

30 Contoh Tongue Twister Bahasa Inggris

Contoh Tongue Twister Bahasa Inggris

Tongue twisters juga seru buat dicoba bareng temen-temen, loh! Kalian bisa saling tantang siapa yang paling cepat atau paling jelas ngucapin tanpa kesalahan.  Selain bikin belajar jadi lebih asyik, ini juga jadi cara keren buat melatih kepercayaan diri kamu pas lagi ngomong bahasa Inggris.  Jadi, siap untuk jadi pro di bagian pronunciation? Let’s twist those … Read more